Minggu, 08 Januari 2012

Perbedaan Windows Mobile,Symbian,Blacberry,Iphone dan Android

Windows Mobile
        Windows Mobile adalah salah satu sistem operasi(OS).mobile yang di kembangkan oleh Microsoft dan di desain untuk di gunakan pada smartphone dan perangkat nirkabel lainnya.Windows Mobile di kembangkan menggunakan Microsoft API.Windows Mobile didesain sedemikian rupa agar mirip dengan versi Microsoft Desktop.untuk sebagian penggunaan merasa asing bila menggunakan ponsel berbasis windows mobile ini.sebagian besar fitur-fitur tersebut memang dapat di jalankan di ponsel tersebut misalnya: Microsoft Office,email,chatting,windows media player.


Symbian
     Symbian adalah sistem operasi di kembangkan oleh symbian Ltd.yang di rancang untuk digunakan peralatan bergerak(mobile).Symbin OS memiliki antarmuka pemprograman aplikasi API(Aplicition Programing Interface)dengan adanya standar API ini membantu pihak pengembang untuk melakukan penyesuain atas aplikasi yang di buatnya agar dapat di instal pada produk telepon bergerak yang macam-macam .Symbian OS bukanlah software yang sifatnya open source banyak membantu pihak pengembangan aplikasi untuk membuat software yang berjalan di atas sistem operasi ini.aplikasinya dapat di publikasikan untuk umum namun tidak untuk kode source sendiri.

Blacberry
       Blacberry adalah perengkat seluler yang memiliki kemampuan layanan push email,telepon,sms.menjelajah internet dan berbagai kemampuan nirkabel lainnya.Blacberry mempunyai beberapa keunggulan di antarnya adalah layanan push email(dimana email akan sms),chatting dengn fitur Blacberry (BBM) dan brwosing.untuk fitur Brwosing dan Email pada BB akan dikomperasi dahulu sehingga diterima dengan ukuran yang lebih kecil dan lebih cepat di buka.


Iphone
     Iphone adalah telepon genggam rovolusi yang diproduksi oleh Apple Inc,yang memiliki fungsi kamera,pemutar multimedia,SMS,dan voicemail.Selai itu telepon ini juga dapat di hubungkan dengan jaringan  Internet.untuk melakukan berbagai aktivitas misalnya mengirim/menerina Email,menjelajah web,dan lain-lain.antarmuka dengan pengguna menggunakan layar sentuh (atau bisa juga disebut dengan layar sentuh kapisilitas)dengan papan ketik virtual dan tombol.Beberapa keunggulan dari Iphone diantaranya adanya dukungan penuh mengenai  software dan aplikasi yang ada di apps sehingga dapat memanjakan pengguna dengan berbagai game dan aplikasi terbaik Apple Inc.

Android
    Android adalah system operasi untuk telepon seluler berbasis linux Adroid menyediakan platfrom terbuka bagi para pengembang buat menciptakan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar